Anak sapi simental hasil kawin suntik di jeneponto
foto bersama Kasi Produksi Muh. Saleh. S.Pt
Manfaat Inseminasi Buatan
1. Efisiensi waktu, dimana untuk mengawinkan sapi peternak tidak perlu lagi mencari sapi pejantan (bull), mereka cukup menghubungi inseminator di daerah mereka dan menentukan jenis bibit (semen) yang mereka inginkan.2. Efisiensi biaya, dengan adanya inseminasi buatan peternak tidak perlu lagi memelihara pejantan sapi, sehingga biaya pemeliharaan hanya dikeluarkan untuk indukan saja.3. Memperbaiki kualitas sapi, dengan adanya inseminasi buatan sapi lokal sekalipun dapat menghasilkan anak sapi unggul seperti Simmental, limousine dan charolise.
Anak kambing Peranakan Etawa hasil Kawin Suntik di Jeneponto
Anak sapi simental hasil kawin suntik di Jeneponto
Anak Sapi Simental hasil Kawin Suntik di Jeneponto
Tidak ada komentar:
Posting Komentar